Letaknya di tenggara Turki. Jarang para wisatawan yang ke kota ini. Diyakini kota ini merupakan tempat lahir nabi Ibrahim. Gua kecil di situs bersejarah ini diyakini sebagai tempat nabi Ibrahim lahir dan disembunyikan dari raja Nimrod atau Namrud.
Di dekat gua ada Masjid Mevlidi Halil Kulliyesi bergaya Ottoman dengan kaligrafi yang indah.
#brurmabrur #selfiegrafi #365harimenulis